PENGERTIAN MICROSOFT INTERNET EXPLORER BESERTA KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA

 Windows Internet Explorer sebelumnya dikenal sebagai Microsoft Internet Explorer, disingkat IE atau MSIE adalah sebuah peramban web dan perangkat lunak tak bebas yang grati s dari Microsoft, dan disertakan dalam setiap rilis sistem operasi Microsoft Windows tahun 1995. Internet Explorer hingga kini masih merupakan browser web yang paling banyak digunakan, meliputi 93,7 % dari keseluruhan penggunaan browser menurut sebuah perusahaan penganalisa web Web Side Story.

Versi pertama dari Internet Explorer ini dirilis pada 16 Agustus 1995.

Kelebihan :

-Menyediakan Add-ons, walaupun tidak sebanyak Firefox.

-Khusus IE8, tampilannya lebih elegan dan menarik.

-Bagi pengguna Windows Live maka akan dimanjakan dengan tab bookmark yang terhubung ke fitur-fitur milik Windows Live.

Kekurangan :

-Gagal membaca script dibeberapa halaman situs (khususnya CSS).

-Berat saat awal start dan saat membuka tab baru.

-Internet Explorer 8 mudah dijebol dengan hacker.

-Internet Explorer 8 mengambil 380 MB space memori computer dengan 2 GB memori di OS Vista.

-Beberapa situs web mungkin tidak ditampilkan secara benar dan tidak berfungsi dengan baik padahal pada versi sebelumnya hal ini tidak terjadi.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

PENGERTIAN VIVALDI BROWSER BESERTA KELEBIHAN DAN KEKURANGANNYA